Window shopping adalah melihat-lihat etalase toko tanpa berniat membeli barang yang dipajang. Biasanya kegiatan ini dilakukan di pasar tradisional maupun modern untuk sekedar memuaskan lapar mata akan barang-barang bagus. Walau bisa juga sebagai upaya membandingkan harga untuk barang tertentu yang sedang dibutuhkan.
Jalan-jalan di mal sambil melihat-lihat barang di balik etalase (window shopping) merupakan salah satu bentuk rekreasi.
Orang yang melakukan cuci mata di pertokoan mungkin merasa senang hanya
dengan membayangkan membeli barang-barang di balik etalase, atau
menjadi tertarik untuk membelinya di kemudian hari.
sumber :
- http://elfarid.multiply.com/journal/item/667
- http://id.wikipedia.org/wiki/Etalase
Tidak ada komentar:
Posting Komentar